Gerak Benda dan Makhluk Hidup (1)

Gambar
A. KONSEP GERAK Benda dapat dikatakan bergerak apabila mengalami perubahan posisi dari suatu titik acuan. Benda yang bergerak akan melalui suatu lintasan tertentu. Lintasan dapat berupa lintasan yang lurus, melingkar atau parabola, ataupun tidak beraturan. 1. JARAK DAN PERPINDAHAN Untuk memahami perbedaan jarak dan perpindahan, pahami ilustrasi berikut! Jarak rumah siswa dan sekolah adalah 2,5 km. Jika siswa pergi dan pulang sekolah maka jarak yang ditempuhnya adalah 5 km.  Akan tetapi perpindahan siswa adalah 0 karena tidak ada selisih posisi awal dan akhir tidak ada. Sehingga: a.  Jarak   adalah panjang lintasan yang ditempuh oleh benda. b.  Perpindahan  adalah selisih jarak lurus antara posisi awal dengan posisi akhir. 2. KELAJUAN, KECEPATAN, DAN PERCEPATAN a. Kelajuan adalah kemampuan suatu benda bergerak dalam menempuh jarak tertentu pada setiap satuan waktu. Kelajuan dirumuskan sebagai berikut: Keterangan: v = kelajuan (m/s) s = jarak tempuh (m) t = waktu...

Latihan soal Biologi kelas 12



1.                Faktor internal yang memengaruhi pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan adalah ….
a. suhu
b. cahaya
c. hormon
d. makanan
e. pH
Jawab : C

2.               Hormon yang termasuk ke dalam jenis hormon penghambat pertumbuhan adalah ….
a. auksin
b. sitokinin
c. etilen
d. giberelin
e. asam absisat
Jawab : E

3.               Hasil proses dekarboksilasi satu molekul asam piruvat pada proses respirasi aerob adalah ….
a. asetil-KoA, ATP, dan CO2
b. asetil-KoA, NADH, dan CO2
c. asetil-KoA NADPH2, dan CO2
d. asetil-KoA, ATP, dan NADH
e. asetil-KoA, ATP, dan NADPH2
Jawab : D

4.               Proses dalam repirasi aerob yang menghasilkan H2O adalah ….
a. glikolisis
b. dekarboksilasi oksidatif
c. siklus Krebs
d. siklus asam sitrat
e. transfer elektron
Jawab : E

5.               Kerja enzim dipengaruhi oleh faktor-faktor berikut, kecuali ….
a. karbohidrat
b. suhu
c. inhibitor
d. pH
e. kofaktor
Jawab : A

6.               Cara penghambatan enzim dengan membentuk penghambat yang mirip bentuk substrat merupakan tipe penghambatan ….
a. alosterik
b. umpan balik
c. kompetitif
d. nonkompetitif
e. induced fit
Jawab :

7.               Pada fermentasi oleh ragi dihasilkan zat-zat di bawah ini, kecuali ….
a. air
b. karbondioksida
c. etanol
d. energi
e. panas
Jawab : A

8.               Dalam tahapan respirasi aerob, tahapan terbanyak yang menghasilkan ATP adalah ….
a. glikolisis
b. dekarboksilasi oksidatif
c. siklus Krebs
d. transpor elektron
e. siklus asam karboksilat
Jawab : B

9.               Reaksi terang fotosintesis terjadi di ….
a. membran tilakoid
b. sitoplasma
c. stroma
d. ribosom
e. ruang antarmembran
Jawab : A

10.             Cahaya yang efektif untuk berlangsungnya proses fotofosforilasi adalah ….
a. merah dan hijau
b. hijau dan biru
c. hitam dan merah
d. merah dan nila
e. nila dan kuning
Jawab : D

11.              Berikut ini yang bukan merupakan ciri anabolisme dalam tubuh adalah ….
a. menghasilkan panas
b. memerlukan energi
c. terbentuk senyawa kompleks
d. terjadi di dalam sel
e. kebalikan dari katabolisme
Jawab : E

12.             Berikut ini yang merupakan sifat gen adalah ….
a. menempati sentromer dari kromosom
b. berduplikasi pada tahap profase
c. mempunyai berat molekul kecil
d. berperanan dalam proses translasi sintesis protein
e. membawa informasi genetik
Jawab : E

13.              Gula pentosa DNA berbeda dengan RNA, karena gula DNA ….
a. deoksiribosa
b. ribosa
c. glukosa
d. purin
e. pirimidin
Jawab : A

14.              Replikasi DNA berlangsung dalam organel ….
a. ribosom
b. badan golgi
c. nukleus
d. RE
e. vakuola
Jawab : C


15.             Organisme yang mengalami mutasi sehingga menghasilkan fenotipe baru disebut ….
a. mutan
b. alel
c. mutagen
d. aberasi
e. mutagenesis
Jawab : A

16.             Pada mutasi kromosom dapat terjadi perubahan arah dari segmen kromosom, peristiwa ini disebut ….
a. translokasi
b. delesi
c. transisi
d. duplikasi
e. inversi
Jawab : E

17.             Kelainan yang terjadi akibat autosomnya berlebih satu pada kromosom nomor 21 adalah ….
a. sindrom Down
b. sindrom Jacobs
c. sindrom Klinefelter
d. sindrom Patau
e. sindrom Turner
Jawab : C

18.             Berikut ini yang bukan merupakan mutagen kimia adalah ….
a. DDT
b. fumigant
c. gliserol
d. pestisida
e . sinar X
Jawab : C

19.             Semangka tanpa biji mengandung kromosom 3n. semangka ini diperoleh dari mutasi yang memanfaatkan…
a.    Sinar ultraviolet
b.    Kolkisin
c.    Radiasi sinar-X
d.    Asam nitrat
e.    Gas metan
Jawab : B

20.            Penderita sindrom Down termasuk dalam mutasi…
a.    Monosomik
b.    Nulisomik
c.    Trisomik
d.    Tetrasomik
e.    Poliploid
Jawab : C

21.             Jika ayah butawarna dan ibu normal, maka kemungkinan anak-anaknya adalah . . . .
a. semua anaknya normal
b. semua anaknya butawarna
c. anak perempuan karier, anak laki-laki normal
d. anak laki-laki normal, anak perempuan
e. anak laki-laki butawarna, anak perempuan normal Jawab : A

22.             Linaria maroccana bunga ungu (AaBb) disilangkan dengan yang berbunga putih (aaBb). Kemunginan fenotip Linaria maroccana turunannya adalah . . .
a.  bunga ungu semuanya
b.  bunga ungu : putih = 1 : 1
c.   bunga ungu : merah : putih = 3 : 2 : 3
d.  bunga ungu : merah : putih = 3 : 1 : 4
e.  bunga ungu : putih : merah = 9 : 1 : 6
Jawab : D

23.            Pernyatan tentang asal usul kehidupan yang berkaitan dengan evolusi biologi adalah . . . .
a.  makhluk hidup berasal dari zarah spesifik alami
b.  makhluk hidup yang ada sekarang berasal dari planet lain di masa lalu
c.   proses perkembangan makhluk hidup ditentukan oleh materi yang tidak terpisahkan dari alam
d.  perkembangan makhluk hidup ditentukan oleh materi yang tidak terpisahkan dari alam
e.  beberapa senyawa di atmosfer berperan sebagai bahan dan penentu kehidupan
Jawab : C

24.            Proses yang mengatur keserasian semua kegiatan faal di dalam tubuh makhluk hidup disebut…
a.    Sintesis
b.    Regulasi
c.    Ekskresi
d.    Transportasi
e.    Regulasi
Jawab : B

25.            Pada prinsipnya, bioteknologi mengandung hal-hal pokok, seperti…
a.    Agen biologis, seperti mikroba, jasa yang diperoleh, pendayagunaan secara teknologis dan industrial, dan produk
b.    Agen biologis, enzim, sel hewan dan tanaman
c.    Produk-produk hasil dari mikroba
d.    Produk dan jasa hasil penerapan enzim
e.    Segala produk hasil industry
Jawab : A

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

CERKAK: Budi Anak Petani

PKN KELAS X : KEDUDUKAN PEMBUKAAN UUD 1945

PKN KELAS X : WARGA NEGARA DAN PEWARGANEGARAAN